Berbagai Manfaat yang Didapat Ketika Anda Tertawa

Assalamualaikum Wr, Wb.


1. Tertawa mendatangkan kebahagiaan



Teman kita kok keliatan murung, mukanya seperti lipetan kertas obat nyamuk. Kasihan ya lihatnya, yuk kita kelitikin aja ampe semaput... Kita bisa membuat seseorang tertawa itu berarti kita memberikan kebahagiaan loh gan, jadi gak perlu diberikan barang2 mewah kepadanya. bahkan hanya dengan mendengarkan orang tertawa dengan lepas saja bisa membuat perasaannya semakin bahagia. seperti penelitian yang pernah dilakukan oleh Michael Orwen dari Gorgia State University Of utah, dalam penelitiannya Dia menemukan suara tawa yang berebeda akan menimbulkan efek berbeda bagi pendengarnya, semakin lama mendengarkan orang tertawa lepas dengan suara berbeda perasaan seseorang akan semakin bahagia. Maka, mari kita ketawa bareng, siapa tahu ada yang lagi galau terus jadi ikut gila bersama kita..yuk mari 



2. Tertawa Bikin Jantung Sehat


Jantung merupakan salah satu organ vital untuk kelangsungan hidup kita maka dari itu kita perlu menjaganya agar jantung tetap sehat, nah untuk menjaga agar jantung tetap sehat adalah dengan cara Tertawa, Sekelompok penelitian yang diketuai oleh Ronal. Odari Heart Institute of New York Presbiterian Hospital menyatakan dengan tertawa selama 15 menit secara berturut turut sama seperti senam aerobic selama 30 menit dan bermanfaat untuk kesehatan jantung sehingga menurunkan resiko penyakit jantung. Nah, kita ketawa saja bisa menyamai senam aerobic, wah jadi gak laku dong tempat2 fitnes, ah peduli amat..ketawa lagi nyook


3. Tertawa Mengurangi Resiko Hipertensi


Tertawa Ternyata bisa memperlancar pembulu darah loh, bahkan kalau sampai ngkaknya tingkat atmosfir itu bisa membuat otot2 kita jadi lebih rileks. Sehingga ketika tertawa fungsi pembulu darah akan meningkat , stres bisa dikurangi. Jadi tertawa sangat bermafaat bagi penderita hipertensi. Ketawa lagi yuk braay..


4. Tertawa Obat yang Murah dan Manjur


Kalau ada teman, saudara, pasangan kita atau siapapun yang sakit, buat dia tertawa gan (asal jangan yg lagi sariawan aja, bakal di gamparin loe). Karena dengan tertawa perasaan mereka akan selalu senang, tertawa bisa memperlancar aliran darah dalam tubuh, sehingga hal ini mempercepat proses penyembuhan..


5. “Makeup” Natural


Aliran darah yang lancar saat tertawa juga akan membuat pipi merona secara alami. Dengan begitu, wajah Anda akan terlihat lebih fresh walaupun tanpa blush on yang tebal. Pipi Anda yang merona saat mendengar lelucon si dia juga bisa membuat Anda terlihat lebih menarik lho. Gak laku dong alat make up, laku buat yg lagi sariawan aja..


6. Obat Depresi


Kadang orang merasa untuk menghilangkan stres yang sedang menyerang. Padahal hanya dengan tertawa saja Anda sudah bisa menghilangkan rasa khawatir, marah, dan tertekan akibat stres. Dengan tertawa selama satu menit saja, Anda bisa merasakan tubuh yang lebih relaks dan happy.


Source:http://www.kaskus.co.id/thread/545230e0a1cb17977c8b456b/?ref=homelanding&med=hot_thread

Tidak ada komentar:

Posting Komentar